Analisa Keunggulan dan Kelemahan Timnas Senegal di Piala Dunia 2022

Analisa Keunggulan dan Kelemahan Timnas Senegal di Piala Dunia 2022

Timnas Senegal menempati peringkat tertinggi kedua di Ranking FIFA, setelah Belanda, di Fase Grup A Piala Dunia Qatar 2022 ini. Dengan kata lain, Senegal pastinya menjadi tim terkuat kedua di grup A, membayangi Belanda yang superior. Tim berjuluk Singa dari Teranga ini punya banyak keunggulan yang pastinya akan sangat mengancam posisi Ekuador dan bahkan tuan rumah Qatar, yang sama-sama berada di Grup A. Namun sebuah tim tidaklah lengkap jika terlalu sempurna. Maka dari itu, kami telah berhasil menggali informasi mengenai Keunggulan dan Kelemahan dari Timnas Senegal pada ajang Piala Dunia Qatar 2022 ini. Simak selengkapnya hanya di artikel ini.

Keunggulan Timnas Senegal :

Sesuai dengan informasi diatas, mengenai Senegal yang menempati peringkat tertinggi kedua setelah Belanda di grup A, adalah sebuah fakta yang sudah terbukti kebenarannya. Ya, saat ini Belanda menduduki peringkat ke 8, sementara Senegal berada di peringkat ke 18 di Ranking FIFA. Posisi ini bahkan menjadi pencapaian terbaik mereka selama sejarah sepakbola Senegal. Senegal bahkan difavoritkan sebagai salah satu tim yang layak untuk lolos dari Grup A sebagai runner-up atau bahkan juara grup, dan mendapatkan 1 tiket menuju babak 16 besar di putaran final.

Keunggulan utama Senegal tentu adalah status mereka yang merupakan tim bertabur bintang. Banyak sekali nama-nama pemain yang tidak asing lagi didengar, terlebih lagi bagi anda yang menyukai Liga Primer Inggris, Seria A Italia, Bundesliga Jerman, hingga Ligue 1 Perancis. Hal itu dikarenakan 4 pemain kunci Senegal tahun ini adalah beberapa pemain dari ajang-ajang tersebut. Sebut saja diantaranya, Sadio Mane, Idrissa Gueye, Kalidou Koulibaly, dan Edouard Mendy.

Sadio Mane, tidak wajar jika anda bilang tidak mengenal pemain yang satu ini. Bomber andalan Liverpool yang kini didatangkan ke Bayern Munchen dengan harga 556 Milyar Rupiah tersebut, adalah pemain yang akan menjadi andalan Senegal di barisan depan. Selama tampil di Liga Inggris bersama Liverpool, Mane terbukti telah mencatat 120 gol dan 48 assist selama 269 laga. Rekor yang pastinya tidak mudah untuk dicapai oleh pemain Senegal lainnya.

Nama Idrissa Gueye sudah tentu tidak asing didengar. Pemain milik Paris Saint Germain ini ternyata telah 3 musim memperkuat lini tengah Les Parisiens. Telah bertanding selama 111 pertandingan bersama PSG, gelandang serang yang satu ini pastinya akan dimanfaatkan dengan baik oleh Senegal.

Ada juga Kalidou Koulibaly yang merupakan mantan pemain bertahan terbaik milik Napoli. Bek tengah dengan postur tinggi 186 cm ini resmi menjadi pemain Chelsea di awal musim ini. Dengan nilai transfer seharga 38 juta Euro, pemain ini tentu bukan pemain abal-abal. Tinggi tubuhnya juga sangat berguna untuk mengungguli duel di udara. Koulibaly telah memulai debutnya bersama Timnas Senegal sejak berusia 24 tahun, dan telah mencatatkan 62 caps dan bahkan ikut meraih gelar juara Piala Afrika 2021. Pemain ini diyakini akan menjadi tembok pertahanan terkuat bagi Senegal di ajang Piala Dunia Qatar 2022 ini.

Setelah Sadio Mane sebagai penyerang, Idrissa Gueye sebagai gelandang serang, dan Kalidou Koulibaly sebagai pertahanan terbaik Senegal, ada satu lagi pemain yang tidak kalah penting yang turut menjadi pemain kunci di Timnas Senegal dalam ajang Piala Dunia 2022 ini. Sosok tersebut ialah Edouard Mendy, penjaga gawang andalan Chelsea. Timnas Senegal menggunakan Edouard Mendy sebagai pemain regular selama kualifikasi. Kontribusinya selama ini menjadikannya layak untuk dipanggil sebagai kiper utama Senegal.

Kondisi cuaca panas yang ada di Qatar juga tidak akan mempengaruhi peforma dari Senegal. Hal tersebut diyakini karena Afrika sendiri merupakan salah satu benua yang memiliki iklim tropis yang hampir sama dengan Qatar. Mereka bahkan memiliki kualitas stamina yang jauh lebih baik dibandingkan dengan tim-tim lain yang ada di Grup A. Tidak menutup kemungkinan juga bahwa Senegal bisa keluar sebagai juara Grup A.

Kelemahan Timnas Senegal :

Tentu salah jika anda menganggap Senegal tidak memiliki kelemahan sama sekali. Sebagai tim bertabur bintang, ego masing-masing pemain tentu dipertaruhkan dalam setiap pertandingan selama kompetisi tetap berlangsung. Hal ini benar-benar harus diperhatikan, karena hanya dengan ego masing-masing akan bisa menghancurkan strategi yang telah diterapkan.

Kelemahan kedua dari Timnas Senegal adalah, ancaman dari 3 tim lain di Grup A. Wajar jika Senegal kesulitan untuk menghadapi strategi total football milik Belanda, namun status tuan rumah Qatar juga menjadi salah satu ancaman bagi mereka. Senegal punya catatan buruk selama menghadapi tim tuan rumah, bahkan di segala kompetisi.
Senegal juga diharapkan bisa bermain melebihi ekspetasi dari para pendukung, terlebih lagi ketika berhadapan dengan Ekuador nantinya.

Kekurangan lain yang dimiliki Senegal sebenarnya juga berasal dari salah satu pemain kunci mereka, yakni Idrissa Gueye. Meski bermain bersama PSG, konstribusi dari Gueye juga tidak terlalu mencolok. Dimana dalam 111 pertandingan, Gueye hanya mencatatkan 7 gol dan 6 assist. Hasil tersebut membuktikan Gueye jarang bekerja sama dengan pemain depan, sehingga akan sangat sulit bagi Senegal untuk bisa memanfaatkan akurasi dan kecepatan dari Sadio Mane yang berada di jantung pertahanan lawan.

Senegal juga seharusnya masih memiliki Famara Diedhiou, yang merupakan striker cadangan Alanyaspor. Meski hanya menjadi penyerang nomor dua, konstribusinya bersama Alanyaspor sangat tidak mengecewakan. Jika saja pelatih Senegal tidak terlalu fokus pada Sadio Mane, Diedhiou seharusnya bisa menjadi pemain yang lebih baik. Sayangnya, kabar yang beredar mengatakan bahwa Diedhiou tidak tercatat dalam tim inti, dan hanya ada di jajaran pemain cadangan.

 

Dinilai dari informasi-informasi penting diatas, dapat disimpulkan bahwa Timnas Senegal memiliki keunggulan dan kelemahannya pada kondisi tertentu. Jadi, anda dapat menentukan apakah Senegal layak lolos dari Grup A atau bahkan menjadi Juara Piala Dunia Qatar 2022, hanya dengan menyimpulkannya melalui informasi kami diatas. Tentu saja, jika anda ingin bertaruh juga untuk Senegal, kami harap anda segera Mendaftar Akun Piala Dunia Sbobet di Arenascore. Karena kami memberikan akun secara gratis dan dapat dimainkan kapanpun dimanapun. Gabunglah bersama kami Agen Bola Resmi Piala Dunia Qatar 2022Arenascore.