Menjelang pertandingan kontra QPR pada sabtu 27 oktober mendatang jam 10.00 wib. Arsenal masih harus meningkatkan pola permainan nya. Arsenal selalu bermain tak seperti biasanya saat menyerah 0 – 1 di Norwich akhir pekan lalu. Alhasil Arsenal sekarang 10 poin dari sang pemuncak Chelsea. Publik menilai bahwa kelas the Gunners sudah terlalu jauh dari the Blues.
Beberapa fakta tak bisa disangkal . Arsenal tak pernah benar benar mengancam gawang tuan rumah di Carrow road. mereka telah gagal mencetak gol dalam tiga dari delapan laga. catatan terburuk selama musim ini.
The Gunners yang terlalu ekstensif merekonstruksi tim nya dalam tahun ini menjadi penyebab merosotnya permainan Arsenal. Kepergian Robin Van Persie, Alex song, dan Cesc Fabregas dalam setahun terakhir meninggalkan lubang yang lebih besar ketimbang hijrahnya Didier Drogba, Raul meireles cs. di sisi London biru. Belum lagi The Gunners membuat beberapa perubahan kunci di luar lapangan sehingga klub mungkin menjadi realistis dan tidak mengincar gelar untuk tahun ini.
Pada awal musim Wenger di tinggal Pat Rice, letnan setianya selama 12 tahun terakhir. sang profesor berbeda dari Sit Alex Ferguson yang sering kali mengganti asisten nya. Steve Bould, salah satu anggota bek legendaris The Gunners pada 1990an menjadi tangan kanan Wenger sementara Neil Banfield naik jabatan dari bangku cadangan ke tim inti.
Keduanya memberi sudut pandang baru kepada Wenger, yang kali ini mengedepankan soliditas lini belakang. mungkin mereka sadar kepergian Robin Van Persie membuat tim tak bisa secara konsisten mencetak gol sehingga menggalang lini belakang menjadi kunci kesuksesa Arsenal.
Hasilnya Arsenal berhasil mencatatkan pertahanan terbaiknya dengan hanya kebobolan 6 gol di liga. walau jumlah itu sama dengan Chelsea, publik harus ingat bahwa Arsenal turu dengan kiper ketiga untuk mayoritas musim ini.
Lini pertahanan The Gunners juga semakin rapat dengan membiarkan lawan menembak 45 kali di dalam kotak pinalti dan 38 dari luar kotak pinalti. hal ini lebih rendah dari the Blues yang masing masing 66 dan 43.
Bakal kembalinya Bacary Sagna dan Jack Wilshere akan membuat tim berlipat. musim masih menyisakan 30 laga sehingga masih ada waktu untuk berbenah. kualifikasi ke liga champion musim depan masihlah realistis sebagai target Arsenal.
Pasaran Arsenal [0 : 1 1/2] QPR dan prediksi Arsenal hanya menang dengan satu gol. by arenascore.com