Prediksi Brasil vs Chile ( Sabtu, 28 Juni pukul 23:00 WIB )

Prediksi Brasil vs Chile

Pasaran Bola = Brasil [0 : 1] Chile
Live ANTV / Tv One = Sabtu, 28 Juni 2014 / 23:00 WIB
Prediksi Arenascore = Chile
Prediksi Over/Under = Over [2 ¾]
Correct Score = 2-2

Brasil lolos ke babak selanjutnya sebagai juara dari Fase Grup A Piala Dunia 2014 ini. Keberuntungan Brasil didapatkan saat melawan Kamerun di laga ketiga mereka. Mengapa demikian ? Brasil memang cukup tangguh di laga melawan Kroasia pada laga perdana sebelumnya. Namun, Tim Samba nyaris kalah pada partai kedua saat melawan Meksiko. Skor imbang tanpa gol harus diterima tuan rumah Piala Dunia 2014 tersebut dan membuat mereka hampir tersingkir. Beruntung, Kamerun dibantai habis habisan oleh Neymar dkk dengan skor telak 1-4. Sebelum akhirnya mereka lolos sebagai juara Grup A, mengungguli total selisih gol atas Meksiko yang menduduki posisi kedua Grup A.

Berbeda dengan sang lawan, Chile, yang lolos sebagai Runner-up Fase Grup B. Chile lolos setelah melewati pertarungan hidup dan mati melawan Belanda. Memang, mereka kalah saat melawan Tim Kincir Angin yang memiliki potensi yang besar untuk lolos sebagai juara Grup. Dua laga lainnya saat melawan Australia dan Spanyol berhasil dilewati dengan baik oleh pasukan Chile. Chile dan Australia sebenarnya berpeluang kecil untuk lolos dari Grup B karena harus bersaing dengan Jawara Piala Dunia 2010 yakni Spanyol dan Belanda. Dan ternyata dewi fortuna lebih berpihak kepada mereka. Spanyol dipermalukan Belanda, dan Chile pun melakukan hal yang sama. Menang 0-2 atas Spanyol membuat mereka memastikan tiket menuju babak putaran final.

Melihat kondisi kedua tim yang seperti itu, Arenascore menganggap SBOBET dan IBCBET salah dalam memainkan pasaran bola mati. Memberi voor 1 bola kepada Chile tentu merupakan kesalahan besar. Tim Prediksi Arenascore melihat, laga ini akan berakhir imbang dengan skor 2-2, karena potensi Chile untuk memenangkan laga ini juga lumayan tinggi. Persentase Brasil untuk bisa menang juga tidak terlalu besar. Maka dipastikan skor 2-2 akan menutup akhir laga. Karena itu, memasang Chile yang mendapatkan voor 1 bola adalah pilihan yang sangat menguntungkan.