Analisa Keunggulan dan Kelemahan Timnas Polandia di Piala Dunia 2018

Analisa Keunggulan dan Kelemahan Timnas Polandia di Piala Dunia 2018

Timnas Polandia menjadi salah satu kandidat calon Juara Piala Dunia 2018, setelah memuncaki klasemen Grup E Kualifikasi Piala Dunia 2018 beberapa waktu lalu. Polandia berhasil mengungguli beberapa tim unggulan seperti Timnas Denmark dan Timnas Montenegro yang tampil cukup bagus selama kualifikasi. Namun dengan kondisi tim yang sangat baik dan komposisi pemain yang mumpuni, Bialo Czerwoni mampu meraih hasil yang membawa mereka lolos ke Piala Dunia Rusia 2018.

FIFA World Cup 2018 tentu tidak akan lengkap jika Timnas Polandia tidak berhasil lolos. Karena seperti yang kita ketahui, aksi Robert Lewandowski akan sangat ditunggu-tunggu oleh para penggemar. Dan dengan berada di Fase Grup H bersama dengan Timnas Senegal, Timnas Jepang, dan Timnas Kolombia, Polandia sangatlah berkesempatan besar untuk melaju ke babak berikutnya.

Polandia - Arenascore

Keunggulan :
Ya, pertama telah kita sebutkan diatas, dimana Timnas Polandia sangat berpersentase besar dengan berada di Grup H. Dari pernyataan berbagai media mengenai Grup H adalah salah satu grup neraka, sepertinya tidak dapat dibuktikan. Timnas Senegal memang merupakan salah satu kandidat kuat dari benua Afrika, mereka memiliki stamina yang bagus namun pengalaman yang kurang. Sudah bisa dipastikan bahwa Senegal bukanlah tandingan bagi Polandia. Timnas Kolombia juga merupakan tim yang layak menjadi Kuda Hitam di ajang ini, sebab punya banyak pemain profesional yang bisa memperlengkap tim. Sayangnya, pertandingan buruk selama kualifikasi memaksa mereka menjadi tim nomor dua di Fase Grup H Piala Dunia 2018. Dan tidak perlu ada komentar lain terkait Timnas Jepang, yang merupakan wakil dari Asia. Secara sistematis, sepakbola benua Eropa jauh lebih baik dibandingkan dengan benua Asia.

Robert Lewandowski tengah berada di atas angin. Sebagai pencetak gol terbanyak dalam kualifikasi, Lewandowski bahkan mengalahkan hasil yang didapatkan oleh Cristiano Ronaldo. Ya, Lewandowski mengoleksi 16 gol, sementara CR7 hanya 15 gol. Lewandowski tentu mengincar sepatu emas FIFA yang telah diidamkannya sejak lama.

Taktik pelatih Timnas Polandia, Adam Nawaka, memang tergolong unik. Beliau membuat lini depan Polandia lebih hidup dengan memanfaatkan posisi yang ditempati oleh Lewandowski. Timnas Polandia hampir selalu mampu mencetak angka sejak menit-menit awal pertandingan. Dan hal tersebut membuat mereka menjadi tim menyerang yang paling berbahaya tahun ini. Meski penyelesaian tidak berada pada penyerang Bayern Munchen tersebut, melainkan mengharapkan bola-bola mentah darinya, barulah para gelandang serang berperan penting untuk melakukan penyelesaian yang luar biasa.

Kelemahan :
Timnas Polandia memang punya serangan yang cukup berbahaya. Namun jika lawan mampu mempertahankan kedudukan 0-0 hingga 30 menit pertama, maka kelemahan utama Polandia akan terlihat. Akan ada 3 hingga lebih dari 4 orang pemain yang akan berada di daerah pertahanan lawan. Hal tersebut untuk membuat taktik mereka sukses dengan mencuri angka terlebih dahulu. Namun apabila ada yang sanggup menahan pertandingan tetap berakhir imbang, maka kesempatan menang akan berada di pihak lawan. Ya, lini depan yang tajam dari Polandia punya pemain-pemain yang mudah frustasi ketika gagal merobek gawang lawan.

Yang perlu dikhawatirkan ketika menghadapi Polandia adalah serangan mereka saja. Hal itu karena Timnas Polandia tidak begitu mahir dalam permainan bola tengah dan pertahanan mereka juga sangatlah buruk. Terlihat berbagai peluang yang berhasil dimanfaatkan oleh lawan adalah ketika musuh berhasil menusuk dari daerah tengah hingga jantung pertahanan mereka. Ditambah lagi, para pemain belakang Polandia selalu tidak terlihat sigap untuk menjaga lini pertahanan mereka.

Meski menggunakan formasi 4-5-1, tanpa pemain tengah dan pemain bertahan yang bagus akan membuat strategi tersebut cukup kacau. Jika hanya memikirkan bagaimana cara Lewandowski bisa mencetak angka, maka disaat itulah Timnas Polandia akan menelan kekalahan. Perlu diingat bahwa salah satu lawan mereka di Fase Grup H Piala Dunia 2018 ini adalah Timnas Senegal yang punya tim dengan stamina yang bagus.

 

Keunikan permainan Timnas Polandia tentu tidak ingin anda lewatkan. Apalagi taruhan untuk salah satu kandidat terkuat di Eropa ini adalah yang paling banyak dimainkan. Timnas Polandia memiliki hadiah taruhan 46 kali lipat jika berhasil menjadi Juara Piala Dunia 2018.

ARENASCORE merupakan satu-satunya Agen Bola Piala Dunia yang menggunakan Rupiah untuk segala jenis Bank yang ada di Indonesia. Hal tersebut kita terapkan karena banyaknya antusias dari pada Member Sbobet yang ingin menggunakan Bank Lokal kecil yang memiliki biaya admin yang lebih murah. Untuk itu, sesuai dengan motto kami yakni melayani member dengan sepenuh hati, maka kita mengabulkan permohonan tersebut agar dapat mempermudah anda dalam melakukan transaksi. Daftar Sbobet di Arenascore jika anda menggunakan salah satu rekening bank yang ada di pedalaman tersebut.