Analisa Kekuatan dan Kelemahan Timnas Republik Ceska di EUFA EURO 2016

Analisa Kekuatan dan Kelemahan Timnas Republik Ceska di EUFA EURO 2016

Sejak pertama kali mengikuti turnamen EURO tahun 1996, Timnas Republik Ceska tidak pernah absen untuk lolos dari babak kualifikasi. Total kini sudah 6 kali mereka lolos ke Fase Grup. Meski bukan tim dengan bertabur pemain bintang, Republik Ceska ternyata mampu tampil optimis selama ajang Internasional. Bahkan Republik Ceska dianggap sebagai tim yang lebih baik, dibandingkan dengan Timnas Swedia yang memiliki Zlatan Ibrahimovic.

Timnas Republik Ceska sebagai Juara UEFA EURO 2016 ? Memang tidak mudah, namun hadiahnya mencapai 81 kali lipat. Atau bisa juga anda mengambil Republik Ceska sebagai juara Fase Grup D, hadiahnya adalah 9 kali lipat. Pantau terus update dari taruhan Outright EURO 2016.

Lantas, apa saja kekuatan dan kelemahan Timnas Republik Ceska pada ajang EURO 2016 kali ini ?

Keunggulan :

  • Timnas Republik Ceska dilatih oleh mantan pelatih Viktoria Plzen, yakni Pavel Vrba. Pelatih berusia 52 tahun tersebut telah 2 kali membawa Plzen sebagai juara Liga Primer, pada musim 2010-2011 dan 2012-2013. Vrba tentu diharapkan mampu membawa kejayaan yang sama untuk Timnas Republik Ceska. Dengan mengubah Republik Ceska menjadi tim yang rapi dengan orientasi menyerang, beliau tentu mengincar gelar Timnas pertamanya.
  • Keunggulan utama Timnas Republik Ceska terletak pada sistem taktik serangan balik mereka. Serangan balik Republik Ceska sangat mematikan. Dan persentase keberhasilannya mencapai 90%. Tim dengan pertahanan rapuh? Maka siap siaplah gawang mereka dihujani gol.
  • Dua gelandang serang, Ladislav Krejci dan Borek Dockal, menjadi pemain kunci dalam melakukan serangan balik. Kedua pemain tersebut bisa menjadi ancaman bagi lawan.
  • Peter Cech, tentu menjadi sorotan utama dari Timnas Republik Ceska. Meski tak muda lagi, Cech terbukti masih menjadi kiper nomor 1 bagi timnas. Pertahanan alot ditambah dengan dirinya melindungi gawang, sepertinya akan cukup membuat para penyerang lawan gusar.

Kekurangan :

  • Minus bagi Timnas Republik Ceska karena tidak memiliki pemain bintang pada bagian serangan. Salah satu penyerang yang diandalkan juga tak terlalu bermanfaat di bagian depan. David Lafata, penyerang paling subur di klub lokal ternyata hanya mampu menyumbang 1 gol selama 7 kali tampil di babak kualifikasi sebelumnya.
  • Banyak yang mengatakan, melatih Klub lokal dan Timnas perbedaan levelnya sangat jauh berbeda. Dalam hal ini, Pavel Vrba tentu dituntut untuk fokus dan tidak perlu terlalu percaya diri. Utamanya, Republik Ceska harus dibawanya terlebih dahulu lolos ke putaran final.
  • Bertemu dengan Timnas Spanyol dan Timnas Kroasia di Fase Grup D, Timnas Republik Ceska perlu memperhitungkan matang matang strategi yang tepat. Kedua lawan mereka tersebut memiliki tipikal bermain menyerang. Jika pertahanan Republik Ceska terkecoh, maka jangan pernah berharap bisa melakukan serangan balik.

Daftar Sbobet Rupiah | Sbobet Bank BCA | Cari Situs Login Sbobet